Cara Mengganti Warna Text Ketika Di Select (Block) selection text

highlight text selection

Tutorial CSS Merubah Warna Text Ketika Di Block / Select ( highlight selection text )

Tutorial Merubah Warna Background Dan Color Text Ketika Di select / Block | Kalian juga bisa mengganti warna background dan text pada div / pembungkus kode yang berbeda..

Misalanya pada tag pre code, blockquote, .class, #id / pada tag <html> lainnya.. Contohnya Pada Kode dibawh ini, Silahkan block text yang ada di dalam kotak ini

Note | The ::selection pseudo-element was drafted for CSS Selectors Level 3, but removed before the Recommendation status. So, at the moment, the ::selection pseudo-element is not in any specification. (However, it may be re-added to future CSS specifications.)
Nah bagi kalian yang ingin mencobanya, bisa gunakan css dibawah ini

Mengganti semua warna background dan text ketika di select


::-moz-selection { /* Css Untuk Browser Firefox */
  background-color: #c6538a;
  color: #ffffff
}

::selection {
  background-color: #c6538a;
  color: #ffffff
}

Jika kalian ingin merubah text yang di select pada tag tertentu tinggal tambahkan tag / class di depan :: (titik dua dua kali) contoh

Mengganti warna background dan text ketika di select Pada Tag Tertentu


blockquote::-moz-selection {  /* Css Untuk Browser Firefox */
  background-color: #c6538a;
  color: #ffffff
}

blockquote::selection {
  background-color: #c6538a;
  color: #ffffff
}


Nah, sekarang kalian tinggal pilih, mau yg mana. kalo sudah di tentukan, tinggal pasang pada template blog kalian..

Tutorial Pemasangannya...
  • Login ke blog kalian, lalu
  • Masuk ke menu Template, Edit HTML
  • Lalu cari kode </b:skin>, gunakan CTRL+F di kumpulan kode HTML untuk mempermudah pencarian
  • Setelah ketemu, kalian copy css selection tadi dan masukan tepat diatasnya
  • Save Template dan selesai..

Jangan lupa mampir ke tutorial lainnya ya gan :)



Cukup sekian dan terima kasih, semoga artikel tentnag Costum highlight selection text ini bermanfaat..
1 komentar:
  1. mas super tamvan, kalau font x-large di blogspot bisa diubah jadi lebih besar gak ya? jadi font x-large di blog ane, butuh yang lebih besar dari default. barangkali ada cara rubahnya otomatis di seluruh post, tengkyu

    ReplyDelete